Jumat, 28 Januari 2011

Semester 5

Awal tahun 2011 jadi awal yang lumayan berat..ternyata saya dan teman-teman harus menghadapi Ujian Alhir Semester 5 dari kampus.. kebetulan jurusan saya teknobiomedik yang mana menuntut kemampuan analisa dan pola pikir praktis selama kuliah

2 minggu lamanya kami menempuh UAS, dan itu dianggap terlambat oleh beberapa orang,,hhmmm tapi tak apa saya pun menikmatinya

Jenis mata kuliah yang harus saya hadapi pada ujian kali ini adalah :

1. Biologi umum (mengulang,hhe)
2. Elektronika medis
3. Praktikum elektronika medis
4. Biomekanika dan Biotransportasi
5. Praktikum biomekanikan dan biotransportasi
6. Sinyal dan Sistem
7. Perangkat Antar Muka
8. Biomaterial 2
9. Biokompatibilitas
10. Mikroprosesor dan Mikrokontroler
11. Sistem Instrumentasi Medis

sepertinya cukup,,,yaahhh harap maklum saat saya menulis ini sedang tidak membawa catatan

Oia perlu diketahui, semester peralihan ini saya dan teman-teman manfaatkan untuk menempuh PKL

Kebetulan kelompok saya PKL di daerah Osowilangun, yang mana pada sebuah perusahaan medis bernama Elitech

yaaahhh karena jauh dari rumah, maka kami pun memutuskan untuk nge-kos..tp gak di sby, di gresik

semogaaa saya sukses untuk semester ini,,amiieenn ^___^

Tidak ada komentar:

Posting Komentar